Minta Rakyat Aceh Bersatu Kawal Kasus Imam Masykur, Anggota DPRK Bireuen: Mendidih Darah Kita

liputaninvestigasi.com - Tragedi yang dialami Imam Masykur hingga meninggal dunia akibat disiksa oleh oknum TNI mendapat kecaman dari berbag...


liputaninvestigasi.com - Tragedi yang dialami Imam Masykur hingga meninggal dunia akibat disiksa oleh oknum TNI mendapat kecaman dari berbagai pihak, mereka menuntut agar para pelaku dihukum berat.

Tindakan oknum Paspampres tersebut telah mengundang reaksi dan kemarahan publik, khusunya masyarakat Aceh. Dari berbagai elemen masyarakat menyuarakan persoalan itu, termasuk anggota DPRK Bireuen Faisal Hasballah SE MSM.

Politisi Partai Gerindra itu mengutuk keras tindakan oknum TNI atas penyiksaan dan pembunuhan salah satu warga Bireuen di Jakarta. Tindakan tersebut membuat hati rakyat Aceh terluka.

"Mendidih darah saat melihat saudara kita disika hinga menyebabkan meninggal dunia, tindakan seperti ini tidak bisa dibiarkan dan sangat wajar hukuman hilang nyawa harus dibayar nyawa bagi para pelaku tersebut," tegas anggota DPRK Bireuen yang tergabung dalam Fraksi Juang Bersama itu. Selasa 29 Agustus 2023.

BACA JUGA:


Atas persoalan ini Faisal mengharapkan kekompakan dan persatuan dari seluruh elemen masyarakat Aceh agar hal itu tidak kembali terjadi, ia mengajak agar semua pihak mengawal kasus tersebut supaya pelaku dihukum seberat-beratnya sesuai dengan perbuatannya.

"Walaupun ada kesalahan dan kesilapan tidak wajar disiksa bahkan dihilangkan nyawa seperti ini, maka sudah seharusnya oknum TNI tersebut diproses hukum sesuai perbuatannya," tegasnya

BACA JUGA:


Faisal mengaku prihatin dan berduka cita atas kepergian almarhum Imam Masykur dengan harapan husnul khatimah. "Semoga Adinda kita husnul khatimah dan keluarga yang ditinggalkan sabar dalam menghadapi ujian ini," demikian tutup anggota DPRK Bireuen Faisal Hasballah SE MSM.

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Minta Rakyat Aceh Bersatu Kawal Kasus Imam Masykur, Anggota DPRK Bireuen: Mendidih Darah Kita
Minta Rakyat Aceh Bersatu Kawal Kasus Imam Masykur, Anggota DPRK Bireuen: Mendidih Darah Kita
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7E_7iMu08u4t0Kz8P7KfEq27IUFgCK62lRtia1lKYgzDAac_mME5_phTTT9rzzrxSHINMYorGGwkMiIZpjlzfxph7gYXGToLkG3WRkNtFv17EqNoUZoZeIBhE5nqXDhSi_CAF2s-aVNUHCLDxZ_A-sthNLYNUmm4BStQjJtbb5hHHHBlCKtBgxeV4nNM/s320/kmc_20230829_130408.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7E_7iMu08u4t0Kz8P7KfEq27IUFgCK62lRtia1lKYgzDAac_mME5_phTTT9rzzrxSHINMYorGGwkMiIZpjlzfxph7gYXGToLkG3WRkNtFv17EqNoUZoZeIBhE5nqXDhSi_CAF2s-aVNUHCLDxZ_A-sthNLYNUmm4BStQjJtbb5hHHHBlCKtBgxeV4nNM/s72-c/kmc_20230829_130408.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/08/minta-rakyat-aceh-bersatu-kawal-kasus.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/08/minta-rakyat-aceh-bersatu-kawal-kasus.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy