YARA Ultimatum Pj Walikota Lhokseumawe

Lhokseumawe/liputaninvestigasi.com - Kepala Perwakilan YARA Lhokseumawe, Ibnu Sina, menyurati Pemko Lhokseumawe untuk kembali memperbaiki pe...


Lhokseumawe/liputaninvestigasi.com - Kepala Perwakilan YARA Lhokseumawe, Ibnu Sina, menyurati Pemko Lhokseumawe untuk kembali memperbaiki penutup drainase yang ada di Gampong Ulee Jalan Lhokseumawe karena kondisinya sangat membahayakan pengguna jalan.

Seruan ini, melalui akun Instagram @yaraaceh telah pernah disampaikan kepada Pemko Lhokseumawe, namun tidak mendapatkan respon sehingga YARA Lhokseumawe menyurati Pj Walikota Lhokseumawe, Imran.

"Dengan ini, menyampaikan surat terbuka kepada Pj Walikota Lhokseumawe terkait dengan layanan fasilitas umum di Kota Lhokseumawe. Khususnya, perawatan jalan dan drainase di Kota Lhokseumawe," katanya. Selasa 2 Mei 2023.

Dalam surat terbuka ini, kami ingin sampaikan bahwa di jalan Tgk Muda Lamkuta, Ulee Jalan, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe sebagaimana telah kami sampaikan secara terbuka dalam postingan Instgram @yaraaceh pada tanggal 3 April 2023, dimana kondisi penutup drainase tersebut kondisinya sangat membahayakan pengguna jalan. Tegas Ibnu dalam surat yang dikirimkan langsung ke email resmi Pemko Lhokseumawe info@lhokseumawekota.go.id.

Oleh karena belum mendapatkan respon, dalam suratnya YARA mengultimatum Pj Walikota Lhokseumawe untuk segera memperbaiki penutup drainase tersebut paling lama sampai (8/5/2023), dan jika sampai dengan tanggal tersebut belum juga mendapatkan respon maka Ibnu akan menempuh langkah hukum.

Karena, katanya, ada beberapa tutup drainase yang  telah hilang dan terbuka tanpa penutup yang sampai saat ini tidak mendapat perhatian dari Pemko Lhokseumawe.

"Oleh karena itu, kami minta kepada Pj Walikota Lhokseumawe agar segera memperbaiki penutup jalan Tgk Muda Lamkuta, Ulee Jalan, Kecamatan Banda Sakti Kota Lhokseumawe paling lama sampai dengan tanggal 8 Mei 2023, dan jika tenggat tanggal tersebut somasi ini diabaikan maka kami akan menempuh jalur hukum," tutup Ibnu mengulitimatum Imran.

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: YARA Ultimatum Pj Walikota Lhokseumawe
YARA Ultimatum Pj Walikota Lhokseumawe
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi_LruXwuGXADp08OMxADADr2dbsmuB6st5v3BVt44Ga69_A9K8sw0c1EQIHFYQSZr8j1g-h17T_j0JIy8YN6komVBVZKlb3vfH0B32u7Cs63BzJaNqV9MhJ7k9C-h2ZgD_RDMa7W1LXTD4m9mhv87inDkk_c-9ocoXwo370d8kfp6b8t13-YFi_6RS/s320/IMG-20230502-WA0043.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi_LruXwuGXADp08OMxADADr2dbsmuB6st5v3BVt44Ga69_A9K8sw0c1EQIHFYQSZr8j1g-h17T_j0JIy8YN6komVBVZKlb3vfH0B32u7Cs63BzJaNqV9MhJ7k9C-h2ZgD_RDMa7W1LXTD4m9mhv87inDkk_c-9ocoXwo370d8kfp6b8t13-YFi_6RS/s72-c/IMG-20230502-WA0043.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/05/yara-ultimatum-pj-walikota-lhokseumawe.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/05/yara-ultimatum-pj-walikota-lhokseumawe.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy