Kembali Ambruk, Anggota DPRA Tgk H. Attarmizi Minta BPJN Aceh Segera Bangun Jembatan Krung Baru

Tapaktuan/liputaninvestigasi.com -  Pengaman tebing bagian abutmen jembataan Krung baru  kembali ambruk. Anggota DPR Aceh dari Fraksi PPP T...

Tapaktuan/liputaninvestigasi.com -  Pengaman tebing bagian abutmen jembataan Krung baru  kembali ambruk. Anggota DPR Aceh dari Fraksi PPP Tgk.H.Attarmizi Hamid meminta Pemerintah melalui Balai Pelaksana Jalan Nasional (PJN) wilayah Aceh untuk menangani dengan serius dan segera membangun serta membuat diplikasi jembatan Krung Baru.

Menurut Tgk.H.Attarmizi, jembatan Krung Baru merupakan satu-satunya akses transportasi diwilayah pantai Barsela Aceh, dan salah satu penghubung antara Kabupaten Aceh Selatan dan Aceh Barat Daya (Abdya).

"Jembatan yang berusia puluhan tahun pembuatan tahun 1982 tersebut sudah layak untuk dibangun diplikasi konstruksi jembatan Krung Baru yang permanen, agar dapat dilintasi oleh pengendara transportasi yang nyaman, sehingga tidak terjadi hal yang tidak inginkan," katanya. Minggu 5 Maret 2023.

Tgk. Tar menyebutkan untuk menghindari terjadi kembali jebol atau ambruknya abutmen jembatan tersebut. Oleh karena itu diminta Pemerintah Aceh, Pemerintah daerah dan PJN untuk segera menindaklanjuti dan membahas untuk pembangunan yang baru.

"Terkait jembatan Krung Baru ini perlu dibahas dengan serius, mengingat keberlanjutan dan keberlansungan akses jalan lintas nasional tersebut supaya tidak lumpuh total dikemudian hari," ungkapnya.

Sementara itu, PPK 2.4 Mulyadi ST mengatakan rencana penggadaan pembangunan Jembatan Krung Baru tersebut sudah masuk pada tahap konsultasi pembebasan lahan dengan Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan dan Pemerintah Abdya. 

"Pembebasan lahan merupakan kewajiban dari Pemerintah Daerah atau Kabupaten tersebut hingga saat ini belum ada tindaklanjut," sebutnya. 

Saat ini, lanjutnya, pihaknya hanya melaksanakan penanganan sementara dengan memasang cerucuk tonggak besi dan batang kelapa serta menimbun kembali untuk menghindari terjadi gerusan badan jalan. 

"Penanganan sementara ini untuk memberikan kenyamanan lalulintas yang melewati jembatan tersebut. Selanjutnya PPK meminta Tim Perencanaan untuk men desain penanganan permanen pada Jembatan  Krueng Baru," pungkas Mulyadi.||NB

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Kembali Ambruk, Anggota DPRA Tgk H. Attarmizi Minta BPJN Aceh Segera Bangun Jembatan Krung Baru
Kembali Ambruk, Anggota DPRA Tgk H. Attarmizi Minta BPJN Aceh Segera Bangun Jembatan Krung Baru
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjxiqN-6YaAow-rjge9FXTPUmjTLs0TSV9E_qZsUeXKZus0udZvJdtCUAby51L1tAYY8b0V3I0yDfGzdLVWfbI7_YXSXK7YXtKN-ikWUzCJdT-oqto_kw6T-2lkr4ejIFqfxgJc5D1mdbt-1F1E3SRUqS9JjzHsuVFer_isEfgi2E9-yDSHUWnDTweT/s320/IMG-20230305-WA0034.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjxiqN-6YaAow-rjge9FXTPUmjTLs0TSV9E_qZsUeXKZus0udZvJdtCUAby51L1tAYY8b0V3I0yDfGzdLVWfbI7_YXSXK7YXtKN-ikWUzCJdT-oqto_kw6T-2lkr4ejIFqfxgJc5D1mdbt-1F1E3SRUqS9JjzHsuVFer_isEfgi2E9-yDSHUWnDTweT/s72-c/IMG-20230305-WA0034.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/03/kembali-ambruk-anggota-dpra-tgk-h.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/03/kembali-ambruk-anggota-dpra-tgk-h.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy