Baznas RI Award, Aceh Selatan Terima Penghargaan

Tapaktuan/liputaninvestigasi.com - Aceh Selatan salah satu Kabupaten yang menerima penghargaan Baznas RI Award 2023 Se-Aceh secara nasional ...


Tapaktuan/liputaninvestigasi.com - Aceh Selatan salah satu Kabupaten yang menerima penghargaan Baznas RI Award 2023 Se-Aceh secara nasional dengan katagori pendukung utama pengelolaan zakat, yang ditandatangani  Ketua Baznas Republik Indonesia Prof. Dr. KH. Noor Achmad, MA, 

Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Bupati Aceh Selatan Tgk. Amran, berlangsung di Puri Agung Hotel Grand Sahid jalan Jenderal Sudirman Jakarta, Selasa (21/3/2023).

Pelaksanaan penganugerahan tersebut dalam rangka mengapresiasi kinerja organisasi pengelola zakat dan turut mendukung dan mendorong kebangkitan zakat di Indonesia  dengan tema “Berkah Berzakat : Terima Kasih Muzaki, Terima Kasih Mustahik”.

Untuk Aceh mendapatkan enam penghargaan BAZNAS RI Award Tahun 2023, terdiri dari "Gubernur Pendukung Utama Pengelolaan Zakat"; "Bupati Pendukung Utama Pengelolaan Zakat" Anugerah tersebut diraih oleh Bireuen dan Aceh Selatan; serta "Walikota Pendukung  Utama Pengelolaan Zakat" di terima oleh Kota Sabang.

Selain kepala daerah, BAZNAS RI Award 2023  juga memberikan anugerah kepada Baitul Mal Aceh untuk dua kategori, yaitu "BAZNAS Provinsi dengan Infrastruktur dan Program Kesehatan Terbaik."

Penganugerahan BAZNAS Award itu turut dihadiri Wakil Presiden RI, KH. Ma'ruf Amin, yang ikut menyerahkan langsung penghargaan kepada beberapa penerima anugerah. Sedangkan untuk Gubernur Aceh diwakilkan oleh Ketua Badan Baitul Mal Aceh.

Sementara itu Ketua Baitul Mal Aceh, Mohammad Haikal, mengapresiasi para amil, baik di Baitul Mal Aceh, Baitul Mal Kabupaten/Kota, maupun Baitul Mal Gampong se-Aceh karena terus bekerja maksimal dalam menjalankan amanah mengelola zakat, infak, wakaf, perwalian, dan harta keagamaan lainnya agar berdampak nyata dalam upaya pengentasan kemiskinan. 

"Penghargaan ini menjadi pemacu semangat untuk semua amil Baitul Mal di Aceh. Anugerah ini juga diharapkan dapat menambah kepercayaan masyarakat sehingga terjadi peningkatan pengumpulan dan penyaluran zakat, infak, Sadaqah yang berdampak positif untuk kesejahteraan masyarakat khususnya Aceh," pungkasnya.||NB

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Baznas RI Award, Aceh Selatan Terima Penghargaan
Baznas RI Award, Aceh Selatan Terima Penghargaan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7zHldOhwRG8-ESb-RnGoatPMmaHh1ikznaNWiSu7YOik-xh6fNYpEB90X5zCM27EDgNRSMmkPxOKS22sYgLStmhxnkMP-M1woIVOPXVUPwrzWEYdp2Xxnvf5cT0W6bRKrh97o1A-sVG3ElGMm2EUnmceW3Ilc8EmOXrcRMLZth2MIP4asQFqyH9lP/s320/IMG-20230321-WA0064.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7zHldOhwRG8-ESb-RnGoatPMmaHh1ikznaNWiSu7YOik-xh6fNYpEB90X5zCM27EDgNRSMmkPxOKS22sYgLStmhxnkMP-M1woIVOPXVUPwrzWEYdp2Xxnvf5cT0W6bRKrh97o1A-sVG3ElGMm2EUnmceW3Ilc8EmOXrcRMLZth2MIP4asQFqyH9lP/s72-c/IMG-20230321-WA0064.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/03/baznas-ri-award-aceh-selatan-terima.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2023/03/baznas-ri-award-aceh-selatan-terima.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy