Kejari Banda Aceh Musnahkan Barang Bukti dari 83 Perkara Sabu Hingga Uang Palsu

Banda Aceh/liputaninvestigasi.com - Kejaksaan Negeri Banda Aceh memusnahkan puluhan barang bukti sitaan perkara tindak pidana yang telah ber...

Banda Aceh/liputaninvestigasi.com - Kejaksaan Negeri Banda Aceh memusnahkan puluhan barang bukti sitaan perkara tindak pidana yang telah berkekuatan hukum tetap selama kurun waktu Februari sampai Oktober 2022 di Kantor Kejaksaan setempat, Selasa 1 November 2022.

Kepala Kejaksaan Negeri Banda Aceh, Edi Ermawan melalui Kasi Intelijen Muharizal mengatakan, ada 83 perkara yang barang buktinya dirampas untuk dimusnahkan sesuai dengan ketentuan Pasal 270 KUHAP.

Barang bukti yang dimusnahkan yaitu narkotika jenis sabu sebanyak 178.53 gram dan ganja sebanyak 4030.06 gram. Beserta barang bukti peralatan penggunaan narkotika seperti bong, timbangan digital, dompet, tas, kaca pirex, karet dot, pakaian, pipet plastik, kotak rokok, Handphone sebanyak 40 unit, mancis dan kotak plastik.

"Kita juga musnahkan dokumen dan BPKB palsu, pedang samurai, sarung tangan, obeng, tangki minyak rakitan, pompa minyak, GPS, VCD dan uang palsu," kata Muharizal.

Kasi Intelijen Kejari Banda Aceh itu menjelaskan, dari 83 perkara yang dimusnahkan barang bukti tersebut, 68 diantaranya perkara narkotika, kemudian 7 perkara Orang dan Harta Benda (Oharda) dan 8 perkara Keamanan Negara dan Ketertiban Umum (Kamegtibum).

"Pemusnahan barang bukti sitaan tersebut dilakukan dengan cara dihancurkan, dibakar, dirusak, dipotong sehingga tidak bisa dipergunakan kembali," tutupnya


KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Kejari Banda Aceh Musnahkan Barang Bukti dari 83 Perkara Sabu Hingga Uang Palsu
Kejari Banda Aceh Musnahkan Barang Bukti dari 83 Perkara Sabu Hingga Uang Palsu
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6zKeQhdFPUxFFZ7OzMPuodpZUrUQyONsbCzew8Dlc-iNeMAYnRWCJ5ZuWQ_UvsBHQdhlq3a4-mC3AOqWf8sGbUEkvrGbp8I5toJm6WsTltgUMBd1JrhERH1DVUcYGBn2ariZK_CaT4IbeXHpUG4p0Ozy6g8BI1LlG11hKAbYI_SZLSSzJFth3Onno/s320/IMG-20221101-WA0010.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh6zKeQhdFPUxFFZ7OzMPuodpZUrUQyONsbCzew8Dlc-iNeMAYnRWCJ5ZuWQ_UvsBHQdhlq3a4-mC3AOqWf8sGbUEkvrGbp8I5toJm6WsTltgUMBd1JrhERH1DVUcYGBn2ariZK_CaT4IbeXHpUG4p0Ozy6g8BI1LlG11hKAbYI_SZLSSzJFth3Onno/s72-c/IMG-20221101-WA0010.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2022/11/kejari-banda-aceh-musnahkan-barang.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2022/11/kejari-banda-aceh-musnahkan-barang.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy