Masyarakat Desa Kilangan Sangat Antusias Menyaksikan Penyembelihan 24 Hewan Kurban

Aceh Singkil/liputaninvestigasi.com- Masyarakat Desa Kilangan, Kecamatan Singkil sangat antusias menyaksikan Penyembelihan hewan kurban, Mi...


Aceh Singkil/liputaninvestigasi.com- Masyarakat Desa Kilangan, Kecamatan Singkil sangat antusias menyaksikan Penyembelihan hewan kurban, Minggu (10/7/2022) di Masjid Al Muthawwa. 

Ketua panitia kurban, Risman mengatakan rangkaian kegiatan Idul Adha 1443 H/2022 M, mulai persiapan pelaksanaan sholat Idul Adha dan proses penyembelihan hewan kurban berjalan lancar. 

Katanya, tahun ini, panitia menerima hewan kurban berjumlah 24 ekor, dengan rincian, 21 ekor kambing dan 3 ekor kerbau. 

Daging kurban yang sudah dipotong dan ditimbang akan disalurkan kepada 260 KK yang ada di Desa Kilangan tersebut dan diantarkan langsung oleh panitia kurban ke rumah warga masing-masing. 

Sebelumnya, Ustadz Sairun, SP.d.I dalam isi Khutbahnya mengatakan hari raya Idul Adha 1443H/2022 ini adalah momentum tepat untuk mengambil pelajaran dari perjuangan Nabi Ibrahim As. 

Secara historis, Nabi Ibrahim As tak terlepas dengan ujian, baik ujian anak, orang tua hingga dibakar oleh penguasa zalim. 

"Itu semua perlu keiklasan, kesabaran dan mensyukuri nikmat Allah. Saya tidak sepakat kalau sabar itu ada batasnya, tapi sabar itu adalah tanpa batas, artinya sampai kita meninggal dunia," pungkasnya.


Penulis : Roni Hutagalung

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Masyarakat Desa Kilangan Sangat Antusias Menyaksikan Penyembelihan 24 Hewan Kurban
Masyarakat Desa Kilangan Sangat Antusias Menyaksikan Penyembelihan 24 Hewan Kurban
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjJ8qPzv1VAJusD6bS1wXMru6eAo-e1VlZ52RAeOj4yKLwDRPgnyFR8XVrrt2Vck0P6r9K7AR1CJGpDJerxOhc9u_taxrGy4zG4_RW1YBJAmGDrgz9pTy7bzT5MAcNOEW08U09ijA2t8Jf5v4E6XroHY33Q2qsfg66qAPB50mPQQFVQIlYTgBrC_HB6/s320/IMG-20220710-WA0021.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjJ8qPzv1VAJusD6bS1wXMru6eAo-e1VlZ52RAeOj4yKLwDRPgnyFR8XVrrt2Vck0P6r9K7AR1CJGpDJerxOhc9u_taxrGy4zG4_RW1YBJAmGDrgz9pTy7bzT5MAcNOEW08U09ijA2t8Jf5v4E6XroHY33Q2qsfg66qAPB50mPQQFVQIlYTgBrC_HB6/s72-c/IMG-20220710-WA0021.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2022/07/gubernur-aceh-buka-pasar-murah.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2022/07/gubernur-aceh-buka-pasar-murah.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy