Respon Pemerintah Bireuen Sangat Lambat, Anggota DPRK: Mungkin Tunggu Jembatan Ambruk

liputaninvestigasi.com - Anggota DPRK Bireuen Faisal Hasballah meminta pemerintah untuk segera menangani masalah tebing sungai Blang Manee, ...

liputaninvestigasi.com - Anggota DPRK Bireuen Faisal Hasballah meminta pemerintah untuk segera menangani masalah tebing sungai Blang Manee, Kecamatan Peusangan Selatan Kabupaten Bireuen.

Permintaan itu bukan tak mendasar, disebabkan kondisi dan cuaca serta dimana-mana musibah banjir, sudah seharusnya pemerintah segera mencari solusi dan memperbaiki sungai tersebut sebelum terjadinya hal yang tidak diinginkan.

Apalagi, kata Faisal, musibah pertama abrasi tebing sungai Blang Manee adalah laporan pertama kepada Bupati yang seharusnya segera diatasi karena persoalan itu membuat masyarakat cemas dan khawatir.

"Mengenai persoalan sungai Blang Manee sudah kita sampaikan kepada Bapak Bupati, kita tentu berharap pemerintah segera menangani dan memperbaiki agar tidak terjadi persoalan baru mengingat saat ini sering hujan dan dimana-mana terjadi banjir," kata Faisal. Kamis 17 Maret 2022.

BACA JUGA:

Jembatan Blang Mane Terancam Ambruk, Faisal Hasballah Minta Pemkab Turun Tangan

Politisi Partai Gerindra itu mengaku sudah melakukan normalisasi sungai untuk pencegahan dan mengembalikan aliran sungai tersebut. Dengan melakukan normalisasi sungai di antara Gampong Blang menghubungkan dengan Tanjong Beuridi Kecamatan Peusangan Selatan, akan menyelamatkan Water Intect yaitu milik PDAM Krueng Peusangan Cang Peusangan Selatan. 

"Aset PDAM tersebut puluhan milyar rupiah. Saya terpanggil sebagai wakil rakyat untuk menyelamat aset PDAM tersebut," pintanya.

BACA JUGA:

Krueng Simpoe Makin Melebar, Keuchik Berharap Pemkab Segera Merespon

Mengenai sungai Blang Manee, Bupati sendiri sudah turun ke lokasi untuk melihat langsung bencana abrasi tersebut, tetapi belum ada respon yang serius. "Responnya sangat lambat. Mungkin menunggu jembatan tersebut ambruk," ungkap Faisal.

Politisi Gerindra yang merupakan bujur sangkar panah pertama Probowo di Bireuen mengharapkan sesegera mungkin dilakukan pencegahan sebelum abrasi sungai makin parah. "Kalau nasi sudah jadi bubur mau di apalagi," demikian tutup anggota DPRK Bireuem Faisal Hasballah.

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Respon Pemerintah Bireuen Sangat Lambat, Anggota DPRK: Mungkin Tunggu Jembatan Ambruk
Respon Pemerintah Bireuen Sangat Lambat, Anggota DPRK: Mungkin Tunggu Jembatan Ambruk
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4wJkZps3_4gghgZMUVOgUq0uI9R7Tmh6pgYgKIaWI7bf-shXLEij0breGIlBQXYxjpz8tdmGOVkzdF_r-Guo2Clk9ZYKKSoopunezEAm5SKKyVXvBfvNy38Q1GL2nJR2tGLgWsyGmvyVsuwFHXZD8v1ofHNvJaEhu_ZM4eV84veI034qODMgf-FN-/s320/Screenshot_2022_0317_144929.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4wJkZps3_4gghgZMUVOgUq0uI9R7Tmh6pgYgKIaWI7bf-shXLEij0breGIlBQXYxjpz8tdmGOVkzdF_r-Guo2Clk9ZYKKSoopunezEAm5SKKyVXvBfvNy38Q1GL2nJR2tGLgWsyGmvyVsuwFHXZD8v1ofHNvJaEhu_ZM4eV84veI034qODMgf-FN-/s72-c/Screenshot_2022_0317_144929.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2022/03/respon-pemerintah-bireuen-sangat-lambat.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2022/03/respon-pemerintah-bireuen-sangat-lambat.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy