Perdana di Aceh Desa Tanjong Raya Memperingati Milad GAM yang ke-45

Bireuen/liputaninvestigasi.com - Perdana Desa Tanjong Raya kecamatan Ganda Pura, Kabupaten Bireuen merayakan milad GAM yang ke -45. Sabtu (4...

Bireuen/liputaninvestigasi.com - Perdana Desa Tanjong Raya kecamatan Ganda Pura, Kabupaten Bireuen merayakan milad GAM yang ke -45. Sabtu (4/12/2021).

Milad GAM yang jatuh setiap tanggal 4 Desember merupakan hari bersejarah bagi Aceh, karena dimulainya perjuangan Gerakan Aceh Merdeka dan mengakhiri konflik di Aceh melalui MoU Helsinki pada 15 Agustus 2005 lalu.

Mauliadi ketua JASA yang kini menjabat sebagai Keuchik Tanjong Raya mengatakan, Milad GAM yang jatuh pada hari ini, wajib kita lakukan, supaya generasi Aceh mengetahui asal usul lahirnya 4 Desember dan 15 Agustus di Aceh.

Mauliadi sangat berharap kepada pemerintah yang di provinsi baik Gubernur maupun DPR Aceh, apa yang telah tercantum dalam butir butir MoU itu semua bisa berjalan agar ke depan bisa dilakukan di setiap desa.

"Kepada DPR Aceh agar hari 4 Desember dan 15 Agustus diqanunkan seperti hari hari besar lainnya, agar hari yang bersejarah ini tidak terkesan kriminal ataupun di teror. kita berharap, kegiatan ini berjalan dengan damai dan lancar, jangan nanti pas 4 Desember untuk dinaikan bendera belum bisa. Padahal dalam qanun sudah disahkan," katanya.

"Perdamaian Aceh harus dijaga bersama dengan tidak mencederainya. Pada hari ini kita tidak ada pengibaran bendera Bulan Bintang, kita taat terhadap aturan. yang ada kita lakukan seperti zikir, doa bersama dan santunan anak yatim yang diniatkan kepada para pejuang GAM yang gugur dalam peperangan," tutup Mauliadi.(NN)

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Perdana di Aceh Desa Tanjong Raya Memperingati Milad GAM yang ke-45
Perdana di Aceh Desa Tanjong Raya Memperingati Milad GAM yang ke-45
https://1.bp.blogspot.com/-95w5vbuWVyg/YatJUs0VJYI/AAAAAAAAXy8/_ljVfYUqc5IA_BYaJNabwepZ4tqIvphuACNcBGAsYHQ/s320/IMG-20211204-WA0066.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-95w5vbuWVyg/YatJUs0VJYI/AAAAAAAAXy8/_ljVfYUqc5IA_BYaJNabwepZ4tqIvphuACNcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20211204-WA0066.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2021/12/perdana-di-aceh-desa-tanjong-raya.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2021/12/perdana-di-aceh-desa-tanjong-raya.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy