Dandim Aceh Selatan Dukung dan Berikan Motivasi ke Satgas Covid-19 di RSUYA dan Serahkan Masker serta Hand Sanitezer

Tapaktuan/liputaninvestigasi.com -  Komandan Kodim 0107/Aceh Selatan Letnan Kolonel Inf R Sulistiya Herlambang HB kembali menyerahkan masker...



Tapaktuan/liputaninvestigasi.com -  Komandan Kodim 0107/Aceh Selatan Letnan Kolonel Inf R Sulistiya Herlambang HB kembali menyerahkan masker dan Hand Sanitezer dari Korem 012/Teuku Umar kepada tenaga Medis pada Rumah Sakit Umum dr. Yuliddin Away Tapaktuan, Selasa 1 September 2020

Penyerahan APD itu langsung diterima oleh Direktur RSUDYA dr. Erizaldi M.Kes, Sp.Og bertempat di Ruma Sakit daerah tersebut.

Dandim Aceh Selatan menyatakan, upaya TNI dalam melindungi Kesehatan petugas Medis yang bertugas sebagai garda terdepan dalam penanganan Covid-19, memberikan berupa masker dan Hand Sanitezer tersebut

"Masker dan Hand Sanitezer yang kita berikan dari satuan atas ini sebagai bentuk dukungan dan motivasi TNI terhadap petugas medis yang garda terdepan dalam menangani Covid-19," tuturnya.

Katanya, R Sulistiya Herlambang HB bahwa diketahui pembagian APD tersebut tidak hanya dibagikan kepada petugas Medis, selain itu juga kepada personil satgas Covid-19 dalam hal ini personil BPBD yang bertugas sebagai tim pemusaran jenazah Covid-19 yang diberikan secara simbolis oleh Dandim Aceh Selatan diterima oleh Kepala Pelaksana (Kalak) BPBD Kabupaten Aceh Selatan Cut Syazalisma S.STP.

Pada kesempatan itu, Dandim  menyempatkan memberi arahan kepada tim pemusalaran jenazah Satgas Covid-19 Kabupaten Aceh Selatan, seraya juga berharap agar bekerja tulus dan ikhlas.

"Karena ini berkaitan dengan penyebaran virus, yang paling penting kita menjaga kesehatan kita sesuai SOP yang diberikan atau aturan protokol kesehatan saat melaksanakan tugas mulia pemusalaran jenazah," imbuhnya

"Jangan lupa menjaga imun tubuh, agar tim pemusalaran jenazah tidak tertular dengan mudah, apabila kondisi badan kurang fit jangan sampai kita memaksakan untuk menjalankan tugas mulia ini," pesan Dandim. 

Sementara itu, Direktur RSUDYA dr. Erizaldi mengucapkan rasa terima kasihnya kepada TNI yang telah memberikan Masker dan Hand Sanitezer. 

"Kami mengucapkan rasa terima kasih kepada TNI yang sudah mengapresiasi kita untuk memberikan bantuan masker ini, karena kita tahu sekarang kondisi pasien yang terus bertambah sehingga masker dan hand sanitezer sangat berguna," ucapnya.

Erizaldi juga mengatakan, bahwa APD yang diterimanya dari Dandim tersebut sangat membantu kebutuhan tambahan APD jenis masker dan Hand Sanitezer bagi petugas medis RSUDYA. 

"Bagi kami, ini juga merupakan penyemangat bagi tim medis yang ada di rumah sakit ini, di mana semua level mulai pemerintahan TNI/Polri membantu kita dalam mensukseskan penanganan Covid-19 ini," pungkasnya.||NB

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Dandim Aceh Selatan Dukung dan Berikan Motivasi ke Satgas Covid-19 di RSUYA dan Serahkan Masker serta Hand Sanitezer
Dandim Aceh Selatan Dukung dan Berikan Motivasi ke Satgas Covid-19 di RSUYA dan Serahkan Masker serta Hand Sanitezer
https://1.bp.blogspot.com/-_x0qSWEcErI/X04dGxlUPaI/AAAAAAAARYE/XidFscbBm8kC5OqL0j5G5MLZAXPMaE4DwCLcBGAsYHQ/s640/IMG-20200901-WA0050.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-_x0qSWEcErI/X04dGxlUPaI/AAAAAAAARYE/XidFscbBm8kC5OqL0j5G5MLZAXPMaE4DwCLcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20200901-WA0050.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2020/09/dandim-aceh-selatan-dukung-dan-berikan.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2020/09/dandim-aceh-selatan-dukung-dan-berikan.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy