Untuk Meringankan Beban Masyarakat, Pemkab Nagan Raya Buka Pasar Murah

liputaninvestigasi.com - Keramaian dan antrian panjang terlihat di lokasi pasar murah yang digelar oleh Dinas Perindustrian, Perdagangan ...


liputaninvestigasi.com - Keramaian dan antrian panjang terlihat di lokasi pasar murah yang digelar oleh Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koperasi (Disperindagkop) di Desa Purwodadi, Kecamatan Kuala Pesisir, Nagan Raya, Rabu 13 Mei 2020.

Ratusan masyarakat mengantri untuk membeli sembako yang dijajakan murah oleh Pemerintah setempat.

Kepala Dinas Perindagkop, Diman Dasimun mengatakan pergelaran pasar murah ini merupakan kebijakan pemerintah guna membantu memenuhi kebutuhan sembako masyarakat menjelang lebaran dalam masa pandemi covid-19 ini.

“Semoga dengan adanya pasar murah ini dapat bermanfaat dan membantu masyarkat dalam masa-masa krisis pandemi covid-19 ini,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua TP-PKK Desa Puwodadi, Jumium mengatakan turut mengapresiasi langkah Pemkab Nagan Raya yang telah menggelar pasar murah tersebut.

“Alhamdulillah sangat mengapresiasi langkah pemerintah ini, warga kita sangat antusias dan sangat terbantu apalagi dimasa-masa sulit (Covid-19) seperti ini,” ujarnya.

Dalam kegiatan itu pemerintah juga menghimbau agar warga tetap menggunakan masker, menjaga jaarak, minimal 1 meter serta selalu mencuci tangan setelah berbelanja.

Pemerintah juga menyediakan masker gratis dan sabun cuci tangan untuk warga yang berbelanja guna mencegah penyebaran covid-19.

Harga sembako dipasar murah ini di telah diberikan diskon dengan harga miring oleh pemerintah yang mana harga beras 10 Kg Rp. 85.000, Minyak  Goreng 2 Liter Rp. 24.000, Tepung Terigu 1 Kg Rp. 7.000 dan Telur 1 Papannya Rp. 28.000.(Rahmat.P.Ritonga).

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Untuk Meringankan Beban Masyarakat, Pemkab Nagan Raya Buka Pasar Murah
Untuk Meringankan Beban Masyarakat, Pemkab Nagan Raya Buka Pasar Murah
https://1.bp.blogspot.com/-melzWMFK_38/XrvLxb_TgBI/AAAAAAAAQco/aewROXaA8nIhMjqqSsKYjGJjWZEHwRbXACLcBGAsYHQ/s640/IMG-20200513-WA0039.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-melzWMFK_38/XrvLxb_TgBI/AAAAAAAAQco/aewROXaA8nIhMjqqSsKYjGJjWZEHwRbXACLcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20200513-WA0039.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2020/05/untuk-meringankan-beban-masyarakat.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2020/05/untuk-meringankan-beban-masyarakat.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy