Opung: Terima Kasih Kepada Kapolres Langsa

Langsa/liputaninvestigasi.com- Polres Langsa beserta jajarannya menjenguk sekaligus membantu biaya perobatan seorang jurnalis media Info ...


Langsa/liputaninvestigasi.com- Polres Langsa beserta jajarannya menjenguk sekaligus membantu biaya perobatan seorang jurnalis media Info Nusantara Bachruny Sitompul (Opung) di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Langsa.

"Kepada Kapolres Langsa dan Kapolsek Langsa Kota beserta jajarannya, kami dari keluarga besar media Info Nusantara mengucapkan ribuan terima kasih tak terhingga atas uluran tangan untuk bantuan biaya pengobatan selama di RSU Langsa," ucapnya dengan rasa terharu terhadap Kapolres Langsa, AKBP Andy Hermawan, Sik.

Menurut Opung, keperdulian Kapolres Langsa terhadap Jurnalis patut diacungkan jempol. Tidak sebatas itu juga, bila kita lihat pengalaman seorang warga masyarakat Tanjung Putus, Kecamatan Lama, Kota Langsa yang ingin mengakhiri hidupnya dengan cara terjun bebas dari tiang Tower.

Menerima informasi tersebut, sambung Opung, Kapolres Langsa langsung ke TKP untuk membujuk sipelaku hingga akhirnya berhasil untuk diturunkan dari tiang Tower tersebut.

Kepada media ini, Jum'at (27/12/2019) Bachrony Sitompul mengatakan bahwa dirinya beserta istri mengalami laka lantas tunggal dengan menggunakan sepeda motor di jalan Lintas Banda Aceh-Medan, tepatnya Gampong Rantau Seulamat, Kecamatan Rantau Seulamat, Kabupaten Aceh Timur, sekira pukul 14.00 Wib, Kamis (19/12).

Menurut Opung, Sesampainya di Gampong Rantau Seulamat, Kecamatan Rantau Seulamat, Wilayah Hukum Polres Kota Langsa tiba-tiba Rante kenderaan roda dua yang ditumpanginya putus lalu tersendat dan langsung terpental ke jalan raya.

Kejadian naas itu, sambung Opung, pihaknya baru pulang dari Idi Rayeuk, Kabupaten Aceh Timur sedang menjalankan tugas peliputan HUT Kopri yang diiringi dengan kegiatan Jalan Santai berhadiah. (Fud)

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Opung: Terima Kasih Kepada Kapolres Langsa
Opung: Terima Kasih Kepada Kapolres Langsa
https://1.bp.blogspot.com/-gbbMeoVVDbM/XgWr_uCyDiI/AAAAAAAAOok/dCRsPyhIhmsyb5llLmEzBE4PKYbBZpHuwCLcBGAsYHQ/s640/IMG-20191227-WA0006.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-gbbMeoVVDbM/XgWr_uCyDiI/AAAAAAAAOok/dCRsPyhIhmsyb5llLmEzBE4PKYbBZpHuwCLcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20191227-WA0006.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/12/opung-terima-kasih-kepada-kapolres.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/12/opung-terima-kasih-kepada-kapolres.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy