Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli Gelar Acara Kuliah Umum Bersama KH Luthfi Bashori

Aceh Utara/liputaninvestigasi.com - Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli Aceh Utara menggelar Acara Kuliah Umum bersam...


Aceh Utara/liputaninvestigasi.com - Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli Aceh Utara menggelar Acara Kuliah Umum bersama Pengasuh Pondok Pesantren Ribath Al Murtadla Al Islami Singosari, Malang, Jawa Timur, KH Luthfi Bashori, Kamis,(5/9/2019).

Acara diadakan di halaman Dayah Babussalam Al-Hanafiyyah dimulai sejak pukul 08:00 Wib dengan dihadiri oleh ribuan santri dan masyarakat di seputar Kecamatan Matangkuli.

Menurut Humas Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli,Tgk. Kiamuddin, SE. Acara ini dilaksanakan untuk memperingati Tahun Baru Islam 1441 H, serta dengan acara pengumuman Hasil Ujian Caturwulan III Santri Dayah Babussalam dan Pelantikan DEMA Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli Aceh Utara periode 2019-2020.

“ini dilaksanakan untuk memperingati  tahun baru kita 1441 Hijriah bersamaan dengan pelantikan DEMA Ma’had ‘Aly dan juga dengan pengumuman hasil ujian santri yang telah dilaksanakan beberapa hari yang lalu” ujar Tgk Kiamuddin

Tema yang dibahas menurutnya ialah "Revitalisasi peran santri Ma'had Aly dalam menjaga upaya penafsiran liberal" dan ini sesuai dengan masalah yang sedang viral di Indonesia pada beberapa hari ini.

“Untuk Materi yang di paparkan adalah dengan tema Revitalisasi peran santri Ma'had Aly dalam menjaga upaya penafsiran liberal, "ungkapnya.

Dalam ceramah yang disampaikan oleh KH Luthfi Bashori mengingatkan kepada seluruh mahasantri agar pikiran tidak menyeleweng dari aqidah Ahli Sunnah wal jamaah, sehingga tidak pernah membuat sebuah karya yang bisa memecahkan umat islam.

"Orang Aswaja selalu mempunyai Akhlak yang baik tidak hanya ahli dalam Fiqih saja, sehingga bila ada orang yang mengaku Aswaja namun dia tidak mau mengamalkan setiap peraturan agama berarti dia bukan Aswaja yang asli," kata KH Luthfi Bashori.

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli Gelar Acara Kuliah Umum Bersama KH Luthfi Bashori
Ma'had 'Aly Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli Gelar Acara Kuliah Umum Bersama KH Luthfi Bashori
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgnFGabtn0zlnw6YTypqXdkYDHyoKzOUQP0ORYtBpgvFV6QQjD5W1Yx7LDfeC9m9bypZTr2G7zxokUtTTpT2A4X8BvCSl3yeajWSDTmpHK6v-6jrCyhqpJvlqKJvxa-sr1sW_8j6w59o9o/s640/IMG-20190906-WA0014.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgnFGabtn0zlnw6YTypqXdkYDHyoKzOUQP0ORYtBpgvFV6QQjD5W1Yx7LDfeC9m9bypZTr2G7zxokUtTTpT2A4X8BvCSl3yeajWSDTmpHK6v-6jrCyhqpJvlqKJvxa-sr1sW_8j6w59o9o/s72-c/IMG-20190906-WA0014.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/09/mahad-aly-babussalam-al-hanafiyyah.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/09/mahad-aly-babussalam-al-hanafiyyah.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy