Satreskrim Polres Bireuen Berhasil Identifikasi Sepmor yang Hilang di Aceh Tengah

liputaninvestigasi.com - Satuan Reserse Kriminal Polres Bireuen berhasil mengidentifikasi identitas sepeda motor yang diamankan saat razi...


liputaninvestigasi.com - Satuan Reserse Kriminal Polres Bireuen berhasil mengidentifikasi identitas sepeda motor yang diamankan saat razia kepolisian oleh satuan lalu lintas.

Kapolres Bireuen AKBP Gugun Hardi Gunawan, S.I.K., M.Si., melalu Kasat Reskrim Iptu Rezki Kholiddiansyah, S.I.K., membenarkan hal tersebut lewat keterangannya kepada paur humas polres bireuen Brigadir Safwan Rizal diruang kerjanya,  Jum'at (20/12/2019).

Iptu Rezki mengatakan, Sepeda Motor metic Merk Honda Beat diamankan Satlantas saat sedang menggelar razia rutin dijalan lintas Medan - Banda Aceh, tepatnya di desa Cot Puuk Kecamatan gandapura, Kabupaten Bireuen Rabu (18/12) Sekitar Pukul 11.30 Wib.

"Saat sedang berlangsungnya razia, personil lalu lintas Bripka Taufikurrahman memberhentikan laju sepeda motor Honda Beat tersebut yang dikendarai oleh  remaja bersama satu temannya," terang Iptu Rezki.

Lanjutnya, saat diminta untuk menunjukkan SIM dan STNK, keduanya terdiam, sambil melempar sebuah kunci T kearah petugas keduanya melarikan diri kearah perkampungan, dan meninggalkan sepmor tersebut dilokasi, sempat dilakukan pengejaran, tapi keduanya menghilang.

Mantan Kasat Reskrim Aceh Utara tersebut juga menyebutkan, setelah dilakukan koordinasi dengan Satreskrim Polres Aceh Tengah, ternyata sepeda motor tersebut milik Saudari Angguna Elpa (35) pegawai RSU Datu Beru, warga Desa Kebayakan, sesuai dengan Laporan Polisi Nomor LPB/113/XII/2019/SPKT.

Ciri - ciri sepmor warna hitam, Nomor Polisi BL 6071 GV, Nomor Rangka MH1JFZ12XK987505, Nomor Mesin JFZ1E2990819 tahun 2018.

Dalam Laporan Polisi menyebutkan,  Motor tersebut hilang, rabu (11/11/19), sekitar pukul 14.00 Wib, korban pulang dari RSU Datu Beru tempat dia bekerja dan memarkirkan kendaraannya diteras rumah.

Sekitar pukul 15.55 Wib, Suami korban keluar rumah untuk melaksanakan shalat Ashar, sepeda motor tersebut sudah tidak ada lagi diteras rumahnya.

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Satreskrim Polres Bireuen Berhasil Identifikasi Sepmor yang Hilang di Aceh Tengah
Satreskrim Polres Bireuen Berhasil Identifikasi Sepmor yang Hilang di Aceh Tengah
https://1.bp.blogspot.com/-g-O0u9Bim8U/XfzYNqfG_yI/AAAAAAAAOlE/tcQ-NhZbeJ0LuMDqe7ndVtrjqINmaQgAgCLcBGAsYHQ/s640/IMG-20191220-WA0021.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-g-O0u9Bim8U/XfzYNqfG_yI/AAAAAAAAOlE/tcQ-NhZbeJ0LuMDqe7ndVtrjqINmaQgAgCLcBGAsYHQ/s72-c/IMG-20191220-WA0021.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/12/satreskrim-polres-bireuen-berhasil.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/12/satreskrim-polres-bireuen-berhasil.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy