Forkopimda Aceh Singkil Ajak Masyarakat Patuhi Maklumat Bersama

Aceh Singkil/liputanimvestigasi.com- Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) mengeluarkan maklumat bersama dengan Forkopimda Aceh Singkil. Se...


Aceh Singkil/liputanimvestigasi.com-Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) mengeluarkan maklumat bersama dengan Forkopimda Aceh Singkil. Senin (13/05/2019).

Maklumat bersama ini dikeluarkan dan disebarkan di tengah- tengah masyarakat Aceh Singkil serta meminta kepada masyarakat Aceh Singkil, agar mematuhi maklumat tersebut.

Ada beberapa poin isi dari maklumat tersebut seiring dengan memasuki bulan suci Ramadhan 1440H/2019M. di antaranya:

- Mengajak masyarakat agar menyambut Ramadhan penuh dengan keimanan dan ketaqwaan.

- Masyarakat diminta menjaga kebersihan jiwa raga, lingkungan serta tempat ibadah dengan menghidupkan Ramadhan dengan berpuasa, shalat, tadarus dan ceramah serta banyak bersadaqah.

- Masyarakat tidak membuka warung di siang hari.

- Tidak menyediakan, mengedarkan, mengkonsumsi minuman keras dan narkoba.

- Masyarakat juga diharapakan dapat menghentikan segala bentuk hiburan yang dapat menggangu kekhusukan dan kenyamanan Ramadhan.

-Serta masyarakat dapat meningkatkan keamanan lingkungan, dan membuat laporan kepada pihak yang berwajib apabila ada menemukan indikasi yang mengarah perpecahan umat.

- Pada hari jumat pemilik toko di minta untuk menutup dari pukul 11.30 Wib sampai selesai pelaksanaan ibadah shalat jumat.

- Serta diminta kepada umat
islam wajib menggunakan pakaian muslim/muslimat saat diluar rumah.

- Bagi pemuda/pemudi dilarang berdua-duaan di tempat gelap dan sunyi. Dan

- Bagi masyarakat non muslim di minta untuk menghormati umat muslim yang sedang berpuasa, dengan berpakaian yang sopan, tidak makan dan minum serta merokok di tempat umum pada siang hari.

"Bagi pelaku pelanggar syariat islam sesuai dengan maklumat tersebut akan diambil tindakan hukum sesuai dengan Qanun yang berlaku Peraturan Daerah Istimewa Aceh Nomor 5 tahun 2000 tentang pelaksanaan syari’at Islam, dan Qanun Aceh Nomor 6 tahun 2014 tentang hukum jinayat," Ungkap Adlim.


Penulis: Rusid Hidayat

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Forkopimda Aceh Singkil Ajak Masyarakat Patuhi Maklumat Bersama
Forkopimda Aceh Singkil Ajak Masyarakat Patuhi Maklumat Bersama
https://4.bp.blogspot.com/-ZD13x_s28_I/XNmtrfQXyhI/AAAAAAAAHEM/V5Z1csnWfPEb2tcv6PMTS2ehAjCwjDtoACLcBGAs/s640/IMG-20190514-WA0000.jpg
https://4.bp.blogspot.com/-ZD13x_s28_I/XNmtrfQXyhI/AAAAAAAAHEM/V5Z1csnWfPEb2tcv6PMTS2ehAjCwjDtoACLcBGAs/s72-c/IMG-20190514-WA0000.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/05/forkopimda-aceh-singkil-ajak-masyarakat.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/05/forkopimda-aceh-singkil-ajak-masyarakat.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy