Persiapan Peluncuran Bus Repnas Jelajahi Nusantara, Ngopi Melenial Bersama Wirausaha Muda di Aceh

BANDA ACEH - Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas) untuk Jokowi- Ma' ruf melakukan ngopi bareng dengan tema" Ngopi Pintar&qu...


BANDA ACEH - Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas) untuk Jokowi- Ma' ruf melakukan ngopi bareng dengan tema" Ngopi Pintar" Melenial di Ring Road Cafe, Batoh, Banda Aceh, Sabtu malam (19/1/2019).

Dalam ngopi bareng tersebut, turut dihadiri narasumber Bahlil Lahadalia, Eka Satra selaku Dewan Pembina Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas).

Bahlil Lahadalia mengatakan, kalau ingin menjadi pengusaha muda atau interpreneur, kita harus berani mengambil resiko, punya konsep yang jelas, dan mengambil keputusan yang tepat," Ucap Bahlil Lahadalia.

Lanjut Bahlil Lahadalia, bisnis itu harus sungguh-sungguh, cukup untuk sementara dengan satu bisnis dan harus berani kita memulainya. Seorang pengusaha harus mempunyai keberanian, jatuh bangun itu biasa dalam menjalankan suatu bisnis. Kalau kamu jatuh jangan kamu merasa terhina dan begitu juga kalau kamu diatas jangan terlalu cepat puas.

Sementara itu, Eka Sastra selaku Ketua Nasional Repnas menyatakan, semua orang ingin menjadi seorang pengusaha muda yang sukses, jika ada peluang untuk menjadi pengusaha muda yang sukses, manfaatkan peluang yang ada di depan mata, fokus saja dalam menjalankan bisnis.

Bus Repnas tersebut direncanakan akan menjelajah selama 17 minggu ke 15 kota di  Indonesia, yaitu kota-kota dimana Jokowi telah berhasil merampungkan proyek strategis nasional (PSN) dalam kurun empat tahun terakhir. 

"Peluncuran Bus Repnas Jelajah Nusantara  akan di mulia dari titik pertama di Banda Aceh sampai ke Marauke yang akan dilakukan besok Minggu (20/1/2018), pukul 15.00 wib,  star dari hotel Kriyad Muraya hotel simpang lima Banda Aceh, ada tiga bus, untuk menuju wilayah barat Aceh, tengah Aceh dan timur Aceh, jelajah nusantara ini akan berakhir pada akhir maret 2019, dengan perjalanan selama 141 hari," kata ketua umum Repnas Aceh Ismail pada puluhan awak media.

Menurutnya, kegiatan jelajah nusantara ini untuk mensosialisasikan program jokowi yang telah dilakukan selama menjabat sebagai presiden, selain itu juga mensosialisasikan kepada masyarakat bahwa pembangunan tanpa pengusaha tidak akan berjalan maksilmal.

"kegiatan ini juga sebagai upaya kita untuk memberitahu kepada masyarakat, bahwa pendukung jokowi sudah terbentuk di provinsi Aceh, malam ini adalah ngopi melenial bersama wirausaha muda, bersama relawan yang ada di Aceh, serta mahasiswa,kita juga berdiskusi bareng dengan ketua Repnas nasional," jelas Ismail.

Dalam kegiatan ini turut hadir Ketua Repnas pusat Eka Sastra, Dewan Pembina Bahlil Lahadia dan Dewan Pengarah Repnas M Lutfi.

"selain berdiskusi, terkait hal lain akan kita lihat dilapangan, besok kita akan melepas bus jelajah nusantara yang di lepas di Kriyad hotel, langsung dilpepas oleh ketua dewan pembina," kata Ismail.

"Sejumlah relawan terlihat antusias saat berdiskusi soal usaha muda, sekali-kali terdengar tepuk tangan dan juga teriakan para relawan mengatakan siap memenangkan Jokowi. (Alan)

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Persiapan Peluncuran Bus Repnas Jelajahi Nusantara, Ngopi Melenial Bersama Wirausaha Muda di Aceh
Persiapan Peluncuran Bus Repnas Jelajahi Nusantara, Ngopi Melenial Bersama Wirausaha Muda di Aceh
https://3.bp.blogspot.com/-DUuwf1K42Zw/XEQFBT-BjgI/AAAAAAAAFYM/3eSeQUizejAyRXhXnZWOeoqrDKNTNGDywCLcBGAs/s640/IMG-20190120-WA0001.jpg
https://3.bp.blogspot.com/-DUuwf1K42Zw/XEQFBT-BjgI/AAAAAAAAFYM/3eSeQUizejAyRXhXnZWOeoqrDKNTNGDywCLcBGAs/s72-c/IMG-20190120-WA0001.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/01/persiapan-peluncuran-bus-repnas.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/01/persiapan-peluncuran-bus-repnas.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy