Pantai Lubuk Baik Kecamatan Alafan Dalam Pembangunan, Ini Kata Sekdes

SIMEULUE - Pantai Desa Lubuk Baik Kecamatan Alafan Kabupaten Simeulue dalam tahap pembangunan menggunakan anggaran APBK Simeulue melalui...


SIMEULUE - Pantai Desa Lubuk Baik Kecamatan Alafan Kabupaten Simeulue dalam tahap pembangunan menggunakan anggaran APBK Simeulue melalui Dinas Pariwisata Simeulue langsung yang diserahkan oleh Abdul Karim kepada Kepala Desa serta jajaran Pemerintahan Desa Lubuk Baik Kecamatan Alafan Pada Bulan November 2018. Minggu, 06/01/2019.

Sekdes Desa Lubuk Baik Ade. Minggu (6/1) mengatakan Kepada media ini, bahwa perencanaan pembangunan pantai tempat wisata tersebut sudah disusul pertama pada Akhir Tahun 2017 untuk di lestarikan sebagai tempat kunjungan wisata luar maupun masyarakat Simeulue.

Setelah terjawab pembangunan wisata pantai Lubuk Baik tahun 2018 langsung digerakan pembangunannya seperti pembuatan rukoh dan tempat berteduh dari semen dengan menggunakan anggaran APBK Rp. 1 Miliyar lebih.

"Sementara itu pembuatan meunasah pantai, jalan pantai dan tangga menuju bebatuan disekitar pantai akan dilanjutkan kembali pada tahun 2019 dan seterusnya bersamaan dengan penyampaian Bapak Abdul Karim Kadis Pariwisata Simeulue pada waktu yang lalu. Katanya

Bahwa program pembangunan ini sifat nya berkelanjutan. Maka Sekdes serta masyarakat Lubuk Baik berharap kepada pemerintah saat ini, agar dapat memperhatikan pantai tersebut di Tahun 2019 ini sehingga pembangunan pantai tersebut tidak terlantar dan masyarakat dapat mefungsikannya.

Harapan ini merupakan tindak lanjutnya pembangunan pantai tersebut dengan maksimal, sehingga dapat dikunjungi oleh wisatawan luar Simeulue maupun pengunjung dalam Simeulue dan sekitarnya, maka dengan sendirinya masyarakat setempat dapat berjualan dipesisir pantai Desa Lubuk Baik Kecamatan Alafan Kabupaten Simeulue.

Sekdes Lubuk baik serta jajaran pemerintahan di Desa setempat, sudah menghimbau dan memberitahukan kepada masyarakatnya agar dapat menjaga pantai serta melindungi pembangunan Pantai sehingga pantai tetap terjaga dan terkontrol dengan baik, pengunjung pun akan senang dengan pelestarian yang maksimal terhadap pantai tersebut

Pembangunan sarana dan prasarana Pantai Lubuk Baik menjadikan modal utama yang sangat signifikan sesuai kondisi alam dan lingkungan sangat mendukung, namun atas pembangunan tersebut harus dijaga dan dimanfaatkan sesuai peraturan di Daerah Kabupaten Simeulue, "kemungkinan pembangunan rukoh dan tempat berteduh pantai akan rampung di awal 2019 ini. Tutupnya (S-Ramiluddin, S.Sos).

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Pantai Lubuk Baik Kecamatan Alafan Dalam Pembangunan, Ini Kata Sekdes
Pantai Lubuk Baik Kecamatan Alafan Dalam Pembangunan, Ini Kata Sekdes
https://2.bp.blogspot.com/-eCgi0jldKd8/XDMQaFF9qzI/AAAAAAAAFUs/XzBEVYU32HoNJWuLDFgO4DrQoBrsUiDAACLcBGAs/s640/IMG-20190107-WA0015.jpg
https://2.bp.blogspot.com/-eCgi0jldKd8/XDMQaFF9qzI/AAAAAAAAFUs/XzBEVYU32HoNJWuLDFgO4DrQoBrsUiDAACLcBGAs/s72-c/IMG-20190107-WA0015.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/01/pantai-lubuk-baik-kecamatan-alafan.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/01/pantai-lubuk-baik-kecamatan-alafan.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy