Mahasiswa Meminta KIP Aceh Bersikap Netral Mengenai Sidang Pleno

BANDA ACEH/liputaninvestigasi.com - Terkait kericuhan yang terjadi, Jum'at (10/5) pada sidang pleno yang dilakukan di Aceh Besar. Sid...


BANDA ACEH/liputaninvestigasi.com - Terkait kericuhan yang terjadi, Jum'at (10/5) pada sidang pleno yang dilakukan di Aceh Besar. Sidang pleno yang dihadiri oleh simpatisan partai ini, berakhir ricuh pasalnya KIP Aceh tidak melakukan perhitungan suara ulang yang terjadi di Wilayah Aceh Besar.

Rival Perwira Presiden Mahasiswa Unsyiah mempertanyakan kenetralan dari Pihak KIP Aceh Besar dalam hal ini mengenai rekomendasi yang diusulkan oleh Simpatisan partai.

"Memang sudah sangat banyak permasalahan yang ditimbulkan pada pemilu kali ini, dari banyaknya KPPS yang meninggal hingga kericuhan-kericuhan yang terjadi di beberapa wilayah. Harusnya KIP Aceh mampu membendung itu semua," katanya kepada media ini. Minggu (12/5/2019)

"Pihak penyelenggara pemilu harus mampu menjadi lembaga yang netral dan harus mampu mempertimbangkan rekomendasi-rekomendasi yang di usulkan oleh masyarakat agar terciptanya pemilu yang damai dan aman sehingga tidak menimbulkan kericuhan dan tidak menimbulkan korban jiwa lagi," tambahnya

Rival juga menyebutkan, setiap permasalahan yang ada terkait dengan pemilu, jika dalam ruang lingkup kecil dan bisa diselesaikan, segera tuntaskan bersama dengan cara kekeluargaan. Tidak langsung dengan menempuh jalur hukum karena Indonesia didasarkan oleh permusyawarakat berdasarkan kebijaksanaan.

"Maka diperlukan sikap yang adil dan menjunjung tinggi nilai permusyawaratan, agar tidak lagi menimbulkan kerusakan bahkan sampai korban jiwa. Sekarang harus ada sikap netral dan mempertimbangkan segala usulan yang sudah diberikan," tuturnya

KOMENTAR

ADS

Name

BISNIS cinta terlarang DAERAH EKONOMI HUKUM KRIMINAL NASIONAL OLAHRAGA OPINI PENDIDIKAN POLITIK RAGAM
false
ltr
item
Liputan Investigasi: Mahasiswa Meminta KIP Aceh Bersikap Netral Mengenai Sidang Pleno
Mahasiswa Meminta KIP Aceh Bersikap Netral Mengenai Sidang Pleno
https://3.bp.blogspot.com/-bhZdskHnrso/XNfmT1O2_KI/AAAAAAAAHB4/bgAWDbTyU34KauHHbZnB3Zc1iCeSxTzwACLcBGAs/s640/IMG-20190512-WA0000.jpg
https://3.bp.blogspot.com/-bhZdskHnrso/XNfmT1O2_KI/AAAAAAAAHB4/bgAWDbTyU34KauHHbZnB3Zc1iCeSxTzwACLcBGAs/s72-c/IMG-20190512-WA0000.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/05/mahasiswa-meminta-kip-aceh-bersikap.html
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/
https://www.liputaninvestigasi.com/2019/05/mahasiswa-meminta-kip-aceh-bersikap.html
true
2259537535745442111
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All DISARANKAN UNTUK DI BACA LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy